Syafrizal St. Tumbijo


Syafrizal St. Tumbijo. Sejak akhir Oktober 2013, gelarnya bertambah satu lagi: haji. Jadi sekarang dia dipanggil pak haji oleh kalangan kawan-kawannya sesama pedagang di Pasar Aua Tajungkang, Bukittinggi. Dia menerima panggilan itu karena begitulah aturan yang berlaku di sana. Siapa saja yang sudah selesai menunaikan ibadah haji, akan dipanggil pak Haji. Nama kecilnya tidak akan dipanggil lagi.
                                              
Haji Syaf merupakan pedagang pakaian di Pasar Aua Tajungkang, Bukittinggi. Dia pemilik toko Tesa. Nama tesa diambil dari nama anak gadisnya, Tesa, yang sekarang sedang berkuliah di Jurusan Sosiologi Universitas Negeri Padang. Dia sangat memperhatikan Tesa. Soalnya, Tesa merupakan satu-satunya anak perempuannya.

0 komentar:

Copyright © 2013 Museum Orang Pinggiran and Blogger Templates.